Multi Bintang Gunakan Kembali 80% Botol Bir Bekas Untuk Produksi
Multi Bintang Indonesia, perusahaan brewing BINTANG, berupaya menerapkan prinsip ekonomi sirkular penuh dalam setiap kegiatan operasionalnya untuk menciptakan lingkungan dan bisnis yang berkelanjutan. Director of Corporate Affairs Multi Bintang Indonesia,…